Mengatasi Error Saat install Code Igniter 4 menggunakan Composer

Mengatasi Error Saat install Code Igniter 4 menggunakan Composer


Error seperti pada gambar tersebut adalah dikarenakan intl extension untuk PHP yang belum diaktifkan. Cara mengaktifkannya pun cukup mudah:

  1. Bukan XAMPP Control Panel
  2. Pilih Apache > Config > PHP.ini
  3. Cari ;extension=intl lalu hilangkan tanda ;
  4. Save
Restart Apche. Done



SEMOGA MEMBANTU DAN BERMANFAAT


Berkomentarlah sesuai artikel.
No spam, no SARA