Cara Disable Recent Files / History di Windows 10
Tutorial
Sebuah perubahan memang banyak dilakukan pada Windows versi terakhir ini. Namun, terkadang perubahan tersebut membuat sebagian user merasa risau, termasuk saya 😄. Pasalnya, setiap kali kita membuka Windows Explorer (Windows + E), semua aktifitas terakhir kita akan terpampang jelas dilayar monitor, seperti mendengankan musik, menonton video, membuka dokumen, dan lain sebagainya, tak terkecuali dengan aktifitas kita yang menyangkut aktifitas pribadi yang dilakukan dikomputer. 😭
2. Pada menu Personalization, pilih Start kemudian pada Show recently opened items in Jump List on Start or the taskbar ubah menajdi Off.
3. Done.
Lebih jelasnya, bisa lihat video saya tentang cara disable Windows History di https://youtu.be/QrUOe100Epk.
Berkomentarlah sesuai artikel.
No spam, no SARA